Raziki Waldan Ajak HMPS Manajemen Dakwah IAIN Pontianak Mampu Berakselerasi
| | | | |

Raziki Waldan Ajak HMPS Manajemen Dakwah IAIN Pontianak Mampu Berakselerasi

Sabtu 07/03 di ruang sidang Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah telah dilaksanakannya kegiatan upgrading dan raker HMPS manajemen Dakwah periode 2020 mengusung tema “Membentuk Karakter Kepengurusan HMPS Manajemen Dakwah yang berakhlak, bertanggungjawab, kreatif dan profesional”. Tak hanya dihadiri oleh Ketua prodi Manajemen Dakwah, Santa Rusmalita,M.Ag sebagai pemateri pertama sekaligus pembuka acara upgrading. Raziki Waldan,MM juga…

HMPS Manajemen Dakwah IAIN Pontianak Sukses Gelar Upgrading dan Raker
| | | | |

HMPS Manajemen Dakwah IAIN Pontianak Sukses Gelar Upgrading dan Raker

Pontianak – fuad.iainptk.ac.id, Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Manajemen Dakwah IAIN Pontianak periode 2020 melaksanakan Upgrading sekaligus Rapat Kerja (Raker) di Ruang sidang Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD), Sabtu 7/03. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pengurus HMPS Manajemen Dakwah periode 2020. Upgrading sekaligus raker ini berguna untuk meng-upgrade kemampuan pengurus agar menyadari fungsi masing-masing…

Fathyna Terpilih Sebagai Ketua Lab IAT IAIN Pontianak 2020-2021
| | |

Fathyna Terpilih Sebagai Ketua Lab IAT IAIN Pontianak 2020-2021

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Pengurus Laboratorium Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir mengadakan Musyawarah Besar dalam Rangka Pemilihan Ketua Umum dan Pengurus Laboratorium IAT Periode 2020-2021 di Lab IAT, Lantai 5 Tower C, Pontianak, Ahad,08/03. Musyawarah Besar ini dihadiri oleh Ketua Lab Demisioner, Irfan Falogah dan Perwakilan Kelas Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir, baik itu…

Pendiklaq HMPS IAT IAIN Pontianak Gelar Sosialisasi Program Kerja
| | | | |

Pendiklaq HMPS IAT IAIN Pontianak Gelar Sosialisasi Program Kerja

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Ketua bidang Pendidikan dan Akhlaq (Pendiklaq) Himpunan Mahasiswa Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir, Ilham Rifa’i melakukan sosialisasi terkait pendaftaran program rutin Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir yang meliputi club menulis, pelatihan microsoft dan kajian nahwu dan shorof di masing-masing kelas yang ada pada program studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir terkecuali semester 6 keatas, Rabu…

Tim Futsal IAT IAIN Pontianak Ikuti Turnamen IAIN Pontianak Kick Off 2020
| | | | |

Tim Futsal IAT IAIN Pontianak Ikuti Turnamen IAIN Pontianak Kick Off 2020

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Tim futsal Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir mengikuti Turnamen Futsal IAIN PTK Kick Off 2020 yang diselenggarakan di Gedung Futsal IAIN Pontianak, Sabtu 07/03. Tim futsal Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir terdiri dari Haddad Rahimi (12) dan Ahmad Yusuf (22) sebagai GK, Muhammad Hafidzul Kirom (4), Bisma Alamsyah Nugroho (5),…

Bangun Kekompakkan Tim, HMPS BKI IAIN Pontianak Lakukan Upgrading
| | | | |

Bangun Kekompakkan Tim, HMPS BKI IAIN Pontianak Lakukan Upgrading

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id Bertempat di Laboratorium Konseling Gedung Tower C Lantai V, pengurus HMPS Bimbingan Konseling Islam melakukan pertemuan singkat untuk meningkatkan pengetahuan dan ilmu berorganisasi (upgrading) yang langsung dipimpin oleh Ketua HMPS Muhammad Babul Yatama dan diikuti pengurus dari beberapa bidang, dengan menghadirkan Sekretaris Program Studi Amalia Irfani, M.Si sebagai pemateri, Selasa (25/02). Kegiatan…

Bangun Profesionalisme dan Tanggungjawab Jadi Tema Upgrading HMPS IAT IAIN Pontianak
| | | | |

Bangun Profesionalisme dan Tanggungjawab Jadi Tema Upgrading HMPS IAT IAIN Pontianak

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Pengurus Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir periode 2020 mengadakan acara Up-Grading HMPS IAT IAIN Pontianak yang bertema ” Membangun Karakter yang Bertanggung Jawab dan Sikap Profesionalitas untuk HMPS IAT yang Lebih Baik” di Kafe Cyber World (CW), Jl. Hijas, Pontianak Jum’at 28/02. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pengurus…

Bangun Komitmen Berorganisasi, DEMA FUAD IAIN Pontianak Gelar Upgrading Kepengurusan
| | |

Bangun Komitmen Berorganisasi, DEMA FUAD IAIN Pontianak Gelar Upgrading Kepengurusan

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Pengurus Dewan Eksektuf Mahasiswa (DEMA) Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah IAIN Pontianak  adakan upgrading priode 2020/2021. Dengan mengangkat tema “Membangun Karakter,Komitmen dan Keluarga  menuju FUAD Dinamis. ” di varicose Caffee Kamis, 27/2. Uprading dihadiri oleh seluru pengurus DEMAF FUAD  IAIN Pontianak beserta ketua , wakil  danserta narasumber upgrading yakni Nafi’I,  ketua Demisioner…

Kabag TU Ingatkan Pengurus HMPS SAA IAIN Pontianak  Efektif dalam Pengelolaan Keuangan
| | | | |

Kabag TU Ingatkan Pengurus HMPS SAA IAIN Pontianak Efektif dalam Pengelolaan Keuangan

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, epala Bagian (Kabag) Tata Usaha FUAD IAIN Pontianak, Muhammad Syahrun.M.M menyampaikan materi tentang pengelolaan keuangan di acara Upgrading HMPS SAA yang bertema ” menumbuhkan semangat berhimpunan yang berkarakter, berakhlaq, bertanggung jawab, dan berjiwa kreatif ” di gedung FUAD IAIN Pontianak Kamis 27/02. Ia mengingatkan bahwa dalam berorganisasi para anggota pengurus harus bisa…

Pengurus HMPS SAA IAIN Pontianak Dibekali Ilmu Komunikasi Efektif Dalam Berorganisasi
| | | | |

Pengurus HMPS SAA IAIN Pontianak Dibekali Ilmu Komunikasi Efektif Dalam Berorganisasi

Pontianak – fuad.iainptk.ac.id, Salah seorang dosen program studi Komunikasi Penyiaran Islam IAIN Pontianak, Bob Andrian.M.Sos. memberikan materi komunikasi Efektif dalam berorganisasi , bagaimana berkomunikasi yang baik dan benar , efektif , dapat di pahami serta mampu menghasilkan kesimpulan dan tujuan sebagaimana visi dan misi dalam organisasi. Hal ini Ia sampaikan pada acara Upgrading Himpunan Mahasiswa…