Tim Monitoring PPL FUAD 2021 Mengunjungi Pemkot Singkawang
Singkawang – fuad.iainptk.ac.id, Rabu, 06/10, Dr. Harjani Hefni, Lc, MA selaku Wakil Dekan Bidang Akademik, Dr. Hj. Yusdiana, M.Si selaku Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama beserta tim monitoring Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak, Mengunjungi Kantor Pemerintah Kota Singkawang. Kedatangan Tim Monitoring ini disambut dengan baik di Sekretariat…