Dr. Zaenuddin Ajak Para Dosen Tingkatkan Publikasi Ilmiah
| |

Dr. Zaenuddin Ajak Para Dosen Tingkatkan Publikasi Ilmiah

Denpasar- fuad.iainptk.ac.id, Relawan Jurnal Indonesia (RJI) menyelenggarakan musyawarah nasional ke dua yang diawali dengan “Seminar Nasional Publikasi Ilmiah”, musyawarah ini bertempat di Institut Hindu Dharma Negeri Denpasar, Jl. Ratna No.51 Kota Denpasar, tepatnya pada tanggal 25 sampai 26 Oktober 2019. (26/10) Salah satu dosen Studi Agam Agama, Fakultas Ushuludin Adab dan Dakwah IAIN Pontianak diundang…

Mahasiswa Manajemen Dakwah IAIN Pontianak – LAZISMU Salurkan Bantuan Bagi Mahasantri Putus Sekolah
| |

Mahasiswa Manajemen Dakwah IAIN Pontianak – LAZISMU Salurkan Bantuan Bagi Mahasantri Putus Sekolah

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan Program Studi Manajemen Dakwah IAIN Pontianak terlibat aktif dalam membantu program pendidikan pada Lembaga Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah Muhammadiyah (LAZISMU) Pontianak, Rabu (18/9) lalu. Adapun program pendidikan ini disalurkan kepada Muhammad Fajar Sabrani (17 Tahun) merupakan mahasantri Pondok Pesantren Manba’usshafa Pontianak. Mahasiswa PPL ikut membantu menyalurkan bantuan…

Kalapas Perempuan Kelas II A Pontianak Apresiasi Kinerja Mahasiswa PPL BKI IAIN Pontianak
| |

Kalapas Perempuan Kelas II A Pontianak Apresiasi Kinerja Mahasiswa PPL BKI IAIN Pontianak

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Tanpa terasa Praktek Pengalaman  Lapangan  (PPL) Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah  IAIN Pontianak semester ganjil tahun akademik 2019-2020 selama 40 hari yang dimulai 16 September-25 Oktober 2019 telah usai. Beberapa instansi, lokasi PPL mengapresiasi kinerja mahasiswa yang dianggap baik, membantu proses kinerja instansi bahkan ada lokasi yang meminta mahasiswa untuk datang lagi…

Mahasiswa PPL Prodi MD FUAD IAIN Pontianak Belajar Banyak Soal Manajemen di Munzalan
| |

Mahasiswa PPL Prodi MD FUAD IAIN Pontianak Belajar Banyak Soal Manajemen di Munzalan

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Rangkaian kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Mahasiswa Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak sampai pada titik akhir. Penarikan kembali mahasiswa dari masing-masing tempat PPL dilakukan oleh Pembimbing di lokasi. Tidak ketinggalan juga pada mahasiswa Program Studi Manajemen Dakwah yang PPL di Kompleks Yayasan Munzalan Mubarokan Sungai Raya Dalam. Jumat, 25/10….

Dosen SAA FUAD IAIN Pontianak Dipercaya Sebagai Asesor Akreditasi Jurnal di Kementrian Ristekdikti
| |

Dosen SAA FUAD IAIN Pontianak Dipercaya Sebagai Asesor Akreditasi Jurnal di Kementrian Ristekdikti

Bali – fuadiainptk.ac.id, Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Direktorat Jendral Penguatan Riset dan Pengembangan menggelar rapat pleno Asesor Akreditasi Jurnal Ilmiah. Rapat pleno ini bertempat di Plagoo Holiday Hotel tepatnya di Jalan Dalem Tarukan NO 7 Taman Mumbul Nusa Dua, Benoa, Kecamatan Kuta Sel. Kabupaten Badung. Rapat ini dihadiri oleh pimpinan perguruan tinggi, Pimpinan…

Siap Menjadi Enterpreneur, Mahasiswa Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak Bangga Magang di UMKM Center
| |

Siap Menjadi Enterpreneur, Mahasiswa Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak Bangga Magang di UMKM Center

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Mahasiswa IAIN Pontianak (FUAD) mengadakan PPL serentak pada tanggal 16 November -25 Oktober, tepatnya satu bulan sepuluh hari, salah satu tempat yang menjadi lokasi PPL adalah UMKM Center Kota Pontianak. Prodi Manajemen Dakwah adalah prodi pertama yang melaksanakan PPL di UMKM Center. Peserta PPL tersebut yaitu Santriyani, Siti Jubaidah, M. Ghoffala dan…

Tata Usaha FUAD IAIN Komitmen Tingkatkan Pelayanan
|

Tata Usaha FUAD IAIN Komitmen Tingkatkan Pelayanan

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Kepala Bagian Tata Usaha Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak, Muhammad Syahrun, SE, MM, memimpin rapat dibagian Tata Usaha, Jumat, 25/10 bertempat di ruang rapat TU. Pada kesempatan kali ini, Ia menyampaikan beberapa hal terkait kecepatan layanan terhadap stakeholder dan pembenahan standar operasional prosedur (SOP). “Kita penting untuk penyediaan data…

Mahasiswa Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak siap menjadi Event Organizer Profesional
| |

Mahasiswa Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak siap menjadi Event Organizer Profesional

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Mengikuti Praktik Pengalaman Lapangan bersama Quick Management selama sebulan lebih mungkin hal membosankan bagi 3 orang mahasiswa ini, Ridho, Ema dan Ulum. Karena tidak setiap hari mereka disuguhkan dengam pekerjaan yang penuh dengan rutinitas serta kewajiban harian yang melelahkan. Bahkan cafe dan warkoplah menjadi tempat mereka bergulat dalam hiruk pikuk dan keseharian…

Mahasiswa PPL Manajemen Dakwah dan Lazismu adakan Talkshow Inspiratif
| |

Mahasiswa PPL Manajemen Dakwah dan Lazismu adakan Talkshow Inspiratif

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Praktek Pengalaman Lapangan (PPL), Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak oleh Mahasiswa Program Studi Manajemen Dakwah, ikut serta untuk aktif dalam membantu mempromosikan program dari Lembaga amil zakat infak sedekah Muhammadiyah (LAZIZMU). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Auditorium Universitas Muhammadiyah Pontianak, dan dihadiri oleh kalangan Pelajar, Mahasiswa, dan umum. Talks show Inspiratif dengan…

Mahasiswa PPL Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak Terlibat AKtif Sukseskan Kegiatan Yayasan Mujahidin Kalbar
| | |

Mahasiswa PPL Manajemen Dakwah FUAD IAIN Pontianak Terlibat AKtif Sukseskan Kegiatan Yayasan Mujahidin Kalbar

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah IAIN Pontianak di undang untuk ikut bersama mengadakan agenda rapat pimpinan Yayasan Mujahidin Pontianak.mengenai Tabligh Akbar Shubuh berjamaah yang akan diisi oleh Ustdaz Dr. Das’ad Lathif, yang berasal dari Makasar, Rabu, 23/10. Adapun mahasiswa yang dilibatkan tediri dari 5…