Similar Posts
Mahasiswa PPl Manajemen Dakwah Mengunjungi Radio dan Tv Mujahidin
Pontianak, (fuad.iain.ptk.ac.id) – Mahasiswa (PPL) dari jurusan Manajemen Dakwah melakukan kunjungan ke Radio dan TV Mujahidin Pontianak. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembelajaran untuk meningkatkan pemahaman praktis mahasiswa dalam bidang media dakwah. Dalam kunjungan tersebut, para mahasiswa disambut hangat oleh tim manajemen Radio dan TV Mujahidin. Mereka diberikan kesempatan untuk mengenal lebih dekat proses…
PPL BKI IAIN Pontianak di KUA Kecamatan Pontianak Barat
PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) adalah suatu program kegiatan yang turun langsung kelapangan dan berhadapan langsung kepada masyarakat. PPL ini juga merupakan kegiatan yang dilaksanakan dalam bentuk pelatihan mandiri yang diarahkan kepada terbentuknya kemampuan mahasiswa yang terjadwal sesuai dengan arahan dosen pembimbing dan pamong. Kegiatan PPL ini diharapkan mahasiswa memperoleh pengetahuan dan kemampuan…
Hancurkan Asa Tim FTIK, Syahrun Pimpin Kemenangan FUAD Squad HAB 77
Pontianak – fuad.iainptk.ac.id, Jum’at, 6/1, pada siang setelah sholat Jum’at dilanjutkan kejuaraan Bola Voli Mix dalam rangka Hari Amal Bhakti ke-77 Kementerian Agama antar unit di lingkungan IAIN Pontianak digedung Sport Centre. Kembali, Bola Voli Mix FUAD Squad berhasil mengkandaskan lawan-lawannya. Kali ini Tim Voli FTIK yang menjadi korban keganasan mereka dengan skor telak 2-0…
Training of Trainers Tahap 2 di Pontianak : Kolaborasi Bank Indonesia dan Dinas Pendidikan Kalimantan Barat Sukses Digelar
Pontianak, (fuad.iainptk.ac.id) – Bank Indonesia Perwakilan Kalimantan Barat bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kalimantan Barat kembali melaksanakan Training of Trainers (ToT) bertajuk “Cinta, Bangga, Paham Rupiah”. Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, 27-28 September 2024, di Kota Pontianak. Ini merupakan tahap kedua pelatihan yang ditujukan khusus untuk para guru SMA dan SMK di seluruh…
PKM Bakti Konseling Masyarakat, Kolaborasi Dosen Dan Mahasiswa BKI FUAD IAIN Pontianak di Desa Pulau Lemukutan Kabupaten Bengkayang.
Bengkayang – fuad.iainptk.ac.id, Dosen beserta mahasiswa bimbingan dan konseling islam mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di desa pulau lemukutan kabupaten bengkayang mulai dari tanggal 8-12 november 202, PKM yang diadakan oleh program studi BKI ini mengangkat tema “Bakti konseling Masyarakat sebagai sarana memperkuat karakter mahasiswa bimbingan dan konseling islam yang mumpuni” kegiatan pengabdian ini diikuti…
Program Studi Bimbingan Konseling Islam dan Psikologi Islam Gelar Kuliah Umum Bersama KPAI
PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Dalam rangka meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat khususnya para generasi muda terhadap masalah anak dan perempuan yang semakin kompleks dan dinamis, Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) melakukan sosialisasi dan edukasi melalui kegiatan “Goes to Campus” di 12 Perguruan Tinggi di Indonesia, salah satunya di IAIN Pontianak, selasa (19/11). Kegiatan sosialisasi sekaligus edukasi…