Dosen Prodi Psikologi Islam FUAD IAIN Pontianak Selenggarakan Program Pengabdian LP2M untuk Pemberdayaan Janda di Pontianak Barat
Pontianak, (fuad.iainptk.ac.id) – Dosen Prodi Psikologi Islam FUAD IAIN Pontianak melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat LP2M dengan tema “Pemberdayaan Janda Melalui Pelatihan Literasi Digital dan Resiliensi Mental”, yang berlangsung pada 30 Oktober hingga 3 November 2024 di Kecamatan Pontianak Barat. Program ini dirancang untuk memberdayakan janda melalui pelatihan yang menggabungkan keterampilan digital dan penguatan mental….