Dr. Zaenudin Beri Motivasi Kepenulisan di Depan Peserta Klub Riset IAIN Pontianak
| |

Dr. Zaenudin Beri Motivasi Kepenulisan di Depan Peserta Klub Riset IAIN Pontianak

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Klub Risert Mahasiswa IAIN Pontianak resmi membuka kegiatan Orientasi & Pelatihan Manuskrip Borneo sebagai sumber Riset pendidikan. Acara tersebut resmi di buka oleh Pembina Klub, Bapak Didi Darmadi,M.Lett Sabtu pagi, 19/10 bertemppat di Gedung Rektorat Lt 4 IAIN Pontianak. Dalam sesi pengenalan seputar Klub Riset, Dr. Zaenudin., M.A memberikan pengantar seputar risetsebelum…

Dr Zaenudin, MA Usulkan Brunei Bentuk Pusat Studi Manuskrip Borneo
| |

Dr Zaenudin, MA Usulkan Brunei Bentuk Pusat Studi Manuskrip Borneo

BANDAR SERI BEGAWAN – fuad.iainptk.ac.id, Melihat perhatian dan apresiasi yang sangat tinggi dari pihak kerajaan Brunei Darussalam khususnya Sultan Hasanal Bolkiah atas kajian manuskrip Borneo, maka perlu dibentuk sebuah lembaga khusus Pusat Studi  Manuskrip Borneo di Brunei. Hal ini diungkapkan oleh Dr. Zaenudin, MA. Dosen Studi Agama-agama IAIN Pontianak saat menyampaikan makalah dengan judul  “Borneo…

Besok, Dr Zainuddin, MA, MA Akan Bicara Manuskrip Borneo di Brunei
| |

Besok, Dr Zainuddin, MA, MA Akan Bicara Manuskrip Borneo di Brunei

BANDAR SERI BEGAWAN – fuad.iainptk.ac.id, Dr.Zainuddin, MA, MA salah seorang dosen Program Studi Studi Agama-Agama (SAA) IAIN Pontianak kembali menorehkan prstasi di kancah Internasional dengan menjadi narasumber pada acara Hari Keputraan Sultan Brunei ke-73, Senin, 14/10 mendatang. Dalam acara ini, Dr Zanuddin, MA MA akan membawakan makalah dengan judul ” Borneo Manuscript Studies Scholarship: The…

SAA IAIN Pontianak Kembali Gelar Sosialisasi Harmoni Sejak Dini di SMP-SMA Kristen Abdiwacana
| |

SAA IAIN Pontianak Kembali Gelar Sosialisasi Harmoni Sejak Dini di SMP-SMA Kristen Abdiwacana

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Setelah sebelumnya menggelar kegiatan di SMA Negeri 3 Pontianak dan SMK Bhineka Tunggal Ika Pontianak, Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Program Studi Agama-agama IAIN Pontianak kembali menggelar kegiatan sosialisasi “Harmini Sejak Dini” sesi ke-3 Jumat, 11/10 bertempat di Yayasan Pendidikan Kristen-GKE cabang resort Pontianak SMP-SMA Kristen Abdiwacana Jl A. Yani No. 52…

Fikih Muslim Bali, Upaya Merawat Keharmonisan Antar Umat Beragama di Bali
| |

Fikih Muslim Bali, Upaya Merawat Keharmonisan Antar Umat Beragama di Bali

PONtIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Kehadiran Fikih Muslim Bali berangkat dari sejarah hubungan antara umat Islam Bali dan Hindu sehingga tak heran jika kemudian Bali dikenal sebagai daerah dengan tingkat Kerukunan tertinggi di Indonesia. Hal ini diungkapkan Muhammad Taufik Maulana dalam sesi Seminar Islam Kultural dengan tema ” Fikih Muslim Bali: Geliat Umat Mayoritas Sebagai Komunitas Minoritas….

SAA Gelar Seminar Islam Kultural Melalui Bedah Buku  Fikih Muslim Bali
| |

SAA Gelar Seminar Islam Kultural Melalui Bedah Buku Fikih Muslim Bali

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Dalam rangka memperkuat jejaring kerjasama kelembagaan, Program Studi Agama-agama bekerjasama dengan Lembaga Ta’lif Wan Nasyr Nahdlatul Ulama Provinsi Bali menggelar Seminar Islam Kultural dengan tema “Fikih Muslim Bali: Geliat Umat Mayoritas Sebagai Komunitas Minoritas.” Selasa, 8/10 pagi bertempat di Ruang Sidang FUAD IAIN Pontianak. Hadir dalam kegiatan tersebut,Dekan FUAD IAIN Pontianak, Dr….

SAA Kembali Gelar Sosialisasi Harmoni Sejak Dini di SMK Bhineka Tunggal Ika Pontianak.
| |

SAA Kembali Gelar Sosialisasi Harmoni Sejak Dini di SMK Bhineka Tunggal Ika Pontianak.

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Setelah Sebelumnya kegiatan sosilaisasi Hrmonisasi sejak din digelar di SMA 3 Pontianak, Program Studi Agama-agama Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak kembali menggelar kegiatan serupa di Sekolah Menengah kejuruan (SMK) Bhenika Tunggal Ika Jl. Dharma Putra 6, Siantan. Senin, 7/10. Sosialisasi ini dihadiri oleh 3 orang pemateri dari berbagai elemen…

Dosen SAA Jadi Narasumber Mind Programming Therapy di STIK Muhammadiyah Pontianak
| |

Dosen SAA Jadi Narasumber Mind Programming Therapy di STIK Muhammadiyah Pontianak

PONTIANAK – fuad.iainptk.ac.id, Ahmad Jais, S.Ag, M.Ag, dosen Program Studi Agama-agama Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah Prodi Studi Agama-Agama Institut Agama Islam Negeri  (IAIN) Pontianakoyang juga merupakan funder and Trainer dalam Mind Programming Therapy. menjadi narasumber dalam kegiatan seminar Mengoptimalkan Keterampilan Perawat Lintas Agama Dalam Bidang Pelayanan Kesehatan Melalui Mind Programming Therapy yang digelar oleh…

SAA IAIN Pontianak Gelar Nobar dan Diskusi  Peran Pemuda Merawat Indonesia
| |

SAA IAIN Pontianak Gelar Nobar dan Diskusi Peran Pemuda Merawat Indonesia

PONTIANAK fuad.iainptk.ac.id, Prodi Studi Agama-Agama mengadakan kegiantan nonton bareng film “mata tertutup” garapan Garin Nugroho serta dirangkai dengan diskusi dengan tema “Peran Pemuda Merawat Indonesia.” Selasa, 1/10 malam bertempat di Aula Syekh Abdurrani Mahmud IAIN Pontianak. Film mata tertutup merupakan sebuah film yang diangkat dari kisah nyata tentang perekrutan anak-anak muda untuk masuk dalam paham…

Membanggakan, Dosen FUAD IAIN Pontianak Menjadi Steering Committee AICIS 2019
| | |

Membanggakan, Dosen FUAD IAIN Pontianak Menjadi Steering Committee AICIS 2019

JAKARTA – fuad.iainptk.ac.id, Dosen Program Studi Agama-agama Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) IAIN Pontianak yakni Dr. Zenuddin, MA, MA mendapat kesempatan untuk menjadi salah satu steering comitee (SC) pada forum Annual International Conference on Islamic Studies,(AICIS) 2019 yang diselenggarakan di Jakarta sejak 1-4 Oktober 2019. Ditemui di sela-sela kesibukannya, ia mengungkapkan bahwa AICIS adalah…